Cara Menambah Masa Otot Pada Pria Kurus

1198 views

 

20200730_203857

Atur pola makan
Sebelum kita menginginkan tubuh yang ideal kita harus bisa mengatur pola makan kita harus di jaga yakni dengan pola makan yang menghindari banyak lemak dan memperbanyak yang menganduk protein seperti dada ayam , telur, dan tempe

 

20200730_203900

Latihan
Latihan yang di gunakan adalah angkat beban karena disaat angkat beban lebih di tekankan pada pembesaran otot sedangkan Latihan lari, renang , push up adalah Latihan cardio atau Latihan yang untuk menurunkan berat badan di karenakan detak jantung yang cepat membuat metabolisme tubuh menjadi lebih cepat dan mengakibatkan kalori cepat terbakar

 

20200730_203909
Pola tidur yang cukup
Tidur sangat mempengaruhi dalam pembentukan massa otot karena hanya pada saat tidur otot beregenerasi semakin bagus kualitas tidur kita maka akan semakin cepat kita dalam mencapai badan yang diinginkan

20200730_203912

Konsisten
Hal ini juga harus dimiliki setiap orang yang menginginkan badan yang ideal meski dengan adanya Latihan yang keras tetapi tidak konsisten maka tidak akan terjadi perubahan yang signifikan.

Related Post

Comments are closed.